Gambar tersebut saya peroleh dari seorang kawan, yang setelah saya cek metadata file-nya, gambar tersebut diambil pada tanggal 3 Juli 2012 kira-kira jam 1 siang, menggunakan kamera Blackberry miliknya, di sebuah warung makan di kota Pangkalpinang. Salah seorang teman makannya pun terlihat di dalam gambar.
Saya gak mau membawa ini terlalu ke arah "klenik" atau "mitos", apalagi kawan, saya bukanlah orang yang mudah percaya terhadap gambar-gambar penampakan seperti itu, oleh karena itu, tindakan pertama saya adalah menyimpan photo tersebut dan langsung menanyakannya ke pihak (yang katanya) pakar telematika Roy Suryo lewat akun twitternya tanggal 4 Juli 2012.
Twit saya berbunyi : "Nanang Qori
@nanang_q Pak @KRMTRoySuryo saya dapat photo ini dari teman, asli dari bb nya dan pengambilan kmrn tgl 3jun12. mohon dicek.. tks pic.twitter.com/wZ7XFJm"
Editan photoshop, liat aja kontraksi antara objek bayangan dengan kondisi sekitar, benar2 jauh berbeda.
ReplyDeletefacebook.com/dhyaz.cs
Agan Dhyaz, thx for komennya, saya memang tidak dapat membuktikan bahwa foto tsb bukan hasil crop, namun saya pastikan bhw saya tangan pertama yang mendapatkan foto tsb dari bb kawan yang saya yakin dia tidak bisa photoshop, bahkan komputer.. dia angkatan babe gue (hehehe..).. wallahualam.. mohon seandainya ada penjelasan teknis tentang hal ini. tengyu
DeleteDear Mas2 skalian... untuk gambar ini kayaknya kita sudah bisa membuatnya dengan program yg dapat diunduh menggunakan appwo**d di bb..... jadi klo opini saya si gambar ini dibuat dengan program yg sudah dibuat sedemikian rupa dari software yg dapat diunduh tersebut.
Deletesaya punya bukti, silahkan Mas2 skalian download aplikasinya di appworld di bb dengan mencari kata " Ghost Camera"
dan ini sudah di bahas di blog tetangga...
silahkan kunjungi ini gan :
http://komputertipstrik.blogspot.com/2012/04/membuat-foto-penampakan-di-blackberry.html
Yup, betul sekali gan, maapin saya belum sempet klarifikasi, saya udah diskusi juga di forum viva bahwa hal ini hanyalah app joke dari bb. flatform android dan ios pun punya. thx pencerahannya gan
Deleteitu foto di ambil dari kamera apa ya?
ReplyDeletebisa kasi lihat METADATA nya?
atau upload aja di flickr.com lengkap tuh metadata nya ada asli atau hasil editan :)
cmiiaw
Sudah diklarifikasi agan PT, ini memang dihasilkan oleh kamera bb menggunakan app ghost camera.. Trimaksh infonya..
ReplyDelete